Ada beberapa aksesoris di peternakan yang pertama ada aksesoris berupa lonceng, lonceng ini biasanya digunakan oleh peserta peternak yang sapinya dilepas di Padang pembelahan, gunanya lonceng sendiri biasanya sebagai penanda bahwa sapi di mana letaknya atau sebagai pemberitahu bisa sapi kita lepas pada malam hari, dengan bunyi lonceng ini peternak dapat mengetahui dimana letak sapi tersebut.
Yang kedua ada head halter, head halter digunakan atau dilingkarkan pada leher juga di sekitar telinga dengan menghindari daerah mata, kenapa harus menggunakan aksesoris yang satu ini karena biasanya sapi yang dengkulu dapat mengakibatkan stress, jika sapi stress dapat mengakibatkan penurunan baik itu dagingnya maupun susunya. Biasanya holder ini berguna untuk meng-handling sapi.
Untuk yang ketiga yaitu Ring Nose menggunakan besi untuk penggunaannya dimasukkan ke dalam hidung biasanya ring nose berguna untuk menghandling sapi agar mempermudah dibandingkan menggunakan tali karena ring Nose dapat memudahkan peternak tanpa memasangkan tali-tali yang membuat sapi kurang nyaman.
Untuk selanjutnya ada aksesoris ear tag ini ialah identitas pada ternak memiliki kode tergantung kode apa yang diinginkan peternak, untuk kodenya sendiri kebanyakan peternak menggunakan angka ataupun langsung membuat nama sapi tersebut. Kegunaan dari iptek ini mempermudah peternak dalam recording sapi atau mendata sapi baik itu umurnya, berat maupun jenisnya sapi peternak tersebut. Untuk pemasangan iptek sendiri menggunakan yang dinamakan alat aplikator merupakan hampir sama dengan indikan manusia dimana biasanya yang nomor di bagian depan sedangkan alat penghubung berada di belakang pada daun telinga satu.
Selanjutnya yang terakhir ada kalung atau necklace kalung sendiri hampir sama dengan tali sapi yang digunakan sehari-hari namun untuk memasangkan pada sapi lebih mudah untuk fungsinya sendiri ialah mempermudah peternak dalam meng-handing sapi memang hampir sama dengan tali sapi pada umumnya tetapi di sini untuk keunggulan dari kalungnya sendiri peternak dapat mengejar kalung ini baik itu peternak akan memperbesarnya atau memperkecil. disini ada besi untuk mengecek penghubung antara kalung dan tali tuntun pada sapi seperti logam yang kuat.