Cara Memulihkan Sapi Pemakan Sampah

Topik Artikel : Edukasi
sapibagus Kamis 17 Oktober 2024
Share this

Menggelitik memang, terkadang kita melihat ada saja orang yang menggembalakan sapinya di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sehingga mendorong sapinya memakan sampah. Hasil penelitian, memperlihatkan, sapi-sapi tersebut akan terkontaminasi zat-zat berbahaya dan beresiko bagi orang yang mengkonsumsinya.

Sapi pemakan sampah kemungkinan dagingnya terkontaminasi penyakit. Daging sapi bisa mengandung logam berat hingga berbahaya. Selain terkontaminasi logam berat, sapi pemakan sampah berisiko terkena penyakit infeksi bakteri dan virus. Daging sapi pemakan sampah bila dikonsumsi manusia, bisa menyebabkan gangguan pencernaan dan jangka panjang mengakibatkan kanker, penuaan dini, dan menurunkan daya tahan tubuh.

Memang tak dipungkiri di beberapa tempat, pakan untuk ternak mengalami kesulitan untuk mendapatkannya. Maka itu, Sapibagus sebagai sahabat terbaik dalam bisnis ternak anda, menawarkan pakan konsentrat berfermentasi yang tentu jauh lebih baik jika sapi memakan sampah.

Dengan harga yang relatif bersaing, namun sapi-sapi akan terjamin kesehatannya karena diberi pakan berkualitas. Mengandung berbagai nutrisi yang dapat menunjang pertumbuhan sapi, memelihara kesehatannya dan membantu mencapai target kenaikan bobot badan.

Bila sapi terbiasa memakan sampah, mulai dari sekarang baiknya pola tersebut diubah. Sapi akan menunjukkan hasil yang jauh lebih baik dibanding memakan sampah.

Untuk informasi lebih lanjut silakan hubungi kami melalui WhatsApp atau bisa langsung memesan melalui Shopee dan Tokopedia.

Produk Terkait
Dapatkan info produk terkait artikel di atas dengan klik tombol "Pesan Produk Terkait" sekarang!
Artikel terkait
Cara Memulihkan Sapi Pemakan Sampah | Blog tokosapibagus.com | Toko Sapibagus